Rabu, 30 September 2015

Menikmati Android Marshmallow Developer Preview 3 Di HP Nexus

Mulai minggu depan android marshmallow versi publik akan dirilis untuk umum sehingga pengguna Android dapat mengupgrade dari Android Lollipop ke Android Marshmallow apabila perangkat mereka support untuk Android 6 Marshmallow.

Diantara Android yang langsung bisa menikmati Android Marshmallow adalah Nexus 5, Nexus 6, Nexus 7, Nexus 9, Nexus Player dan Android One. Baru-baru ini Android juga memperkenalkan dua perangkat barunya yang mendukung android marshmallow yaitu smartphone Nexus 5X dan Nexus 6P.
Baca Kelanjutannya»

Tidak ada komentar:

Posting Komentar